Slide Media Pembelajaran Interaktif Matematika Kelas X (Pemecahan Masalah)
Standar Kompetensi:Menggunakan logika matematika dalam pemecahan masalah yang berkaitan dengan pernyataan majemuk dan pernyataan berkuantor.
Kompetensi Dasar: Bapak ibu guru yang sedang meningkatkan komptensi mengajarnya, alat bantu ini bisa dijadikan tools dalam menciptakan kelas yang menarik. Dengan slide slide interaktif biasanya kelas jadi lebih hidup tidak membosankan, dan yang lebih penting siswa jadi cepat paham. itu harapan utamana
Indikator Ketuntasan:
- Menentukan nilai kebenaran dari suatu pernyataan majemuk berbentuk konjungsi, disjungsi, implikasi, dan biimplikasi.
- Menentukan ingkaran atau negasi dari suatu pernyataan majemuk berbentuk konjungsi, disjungsi, implikasi, dan biimplikasi.
- Menentukan konvers, invers, dan kontraposisi dari pernyataan berbentuk implikasi beserta nilai kebenarannya.
- Menentukan nilai kebenaran dan ingkaran dari suatu pernyataan berkuantor.
Kelas:
Kelas X
Semester:
Semester 2
Pembuat:
Suyudi
SMAN 1 SEWON Unduh slide pada pranala in http://psb-psma.org/sites/default/files/Logika%20KD.4.3.rar semoga aplikas dala pranala tersebut masih ada. Kalau sudah diunduh dipelajari kembali sebelum dipraktikan dalam kelas. Semoga berhasil